Cara Menyembunyikan File di Android Tanpa Aplikasi
bagi sebagian orang mendokumentasikan sesuatu memang hal yang wajib untuk dilakukan, karena dengan mendokumentasikan sesuatu orang tersebut dapat memiliki kenangan pada kejadian yang pernah ia lakukan bersama teman-temannya. Bentuk dari dokumentasi dapat berupa foto, video ataupun rekaman suara yang dapat dilakukan melalui smartphone android.
Namun, terkadang terdapat hasil dokumentasi yang tidak dikehendaki untuk diketaui orang lain, karena file bersifat privat atau hanya untuk konsumsi sendiri dengan alasan tertentu. Mungkin tak hanya hasil dokumentasi saja yang dikategorikan sebagai data pribadi, file-file penting seperti dokumen yang berformat doc, pdf, txt, atau yang lainnya juga dianggap penting karena mungkin berkaitan dengan pekerjaan atau skripsi misalnya. Sehingga pemilih file penting tersebut tidak ingin orang lain mengotak-atik datanya, maka dari itu agar data tersebut lebih aman dari tangan-tangan yang usil, pemilik data berusaha menyembunyikan data tersebut agar tidak diketahui orang lain.
Berbagai cara untuk menyembunyikn folder di android dilakukan demi menjaga sebuah data yang dianggap benar-benar penting baginya, memang terdapaat aplikasi untuk menyembunyikan berbagai data yang berformat jpg, doc, mp4, mp4, mkv, atau milf :F .ck. Sebagian dari mereka menggunakan memilih cara melindungi folder mereka dengan cara mengunci folder dan memberikan pasword pada folder tersebut, cara ini dirasa cukup aman untuk melindungi privat data yang dimiliki. Selain itu melindungi folder dengan cara mengunduh aplikasi pihak ketiga yang dapat menyembunyikan file. Namun untuk sebagian orang hal ini terlalu ribet, selain itu kita juga harus memiliki kouta untuk dapat mengunduh aplikasi yang dapat menyembunyikan data tersebut, terlbih bertambahnya aplikasi akan berpengaruh pada kecepatan akses android kita.
Disini akan dibagikan tips dan trik cara memyembunyakan file di android tanpa menggunakan aplikasi. Tanpa panjang lebar langsung saya jelaskan ;
1. Buka menu "Explorer" ataupun "File Manager" di android anda.
2. Cari folder yang akan anda sembunyikan dari Galeri (untuk foto dan video).
3. Ganti nama folder tersebut dengan menambahkan "." didepan folder.
4. Sekarang cek folder anda di galeri. Selesai !!!
Demikian cara menyembunyikan file di android. Selamat meencoba,.....
Komentar
Posting Komentar