3 Perangkat Bersistem Operasi Android yang Mungkin Tidak Kamu Ketahui

Perkembangan IT dari tahun ketahu saat ini tampak begitu pesat, sistem operasi pada handphone yang dulunya sangat kita kenal sekarang sudah tenggelam perlahan, digantikan dengan sistem operasi (OS) android. Perkembangan sistem android ini terbilang sangat pesat setelah Google mengakuisisi dari Perusahaan Android. Inc pada tahun 2005. Namun untuk kepentingan komersial, google tidak memilih terburu-buru, mungkin memutuskan untuk memilih waktu yang tepat daripada harus premature dan berujung pada kerugian. Kemunculan prodak google untuk kepentingan komersil dimulai pada tahun 2009 dimana sebelumnya terdapat prodak pre komersial yakni applle pea dan banana bread dan sekarang kalau tidak salah sudah melewati marshmellow, yaitu nougat.

Sistem operasi android sekarang tidak hanya dijumpai di Hanphone saja. Rupanya perusahaan pengembang terus berusaha mengembangkan sayapnya, sistem operasi android sekarang di ditanamkan di device lain, berikut ini adalah beberapa device yang disematkan sistemp operasi android diantaranya yaitu sebagai berikut ;

1. Smart Camera

Handphone adalah suatu barang yang wajib dimiliki untuk menghubungkan seseorang satu  sama lain. Sama seperti jargon dari nokia yaitu connecting people, namun perusahan yang dulunya berpusat di Finlandia itu semakin meredup karena keputusannya yang tidah menghendaki sistem operasi android di dalamnya. Malah sekarang banyak produsen-produsen handphone bermunculan dan berkembang begitu pesat, kebanyakan mereka menyematkan sistem operasi android didalam prodaaknya, dan menambahkan beberapa fitur andalan mereka seperti kamera. Ya, fitur kamera ini sangat vital keberadaannya. Sosial media seperti instagram dan pinterest menuntut kagar kamera yang ada di perangkat kita berkualitas tinggi. Namun, ssebagiaan orang masih kurang puas atas fitur kamera yang ada di smartphone mereka, mereka lebih mem primadonakan kualitas gambar yang berasal dari kamera DSLR, lalu membagikan jepretan mereka di media sosial. Jadi, pengguna dari smartphone menginginkan suatu kualitas gambar yang lebih, dan di lain sisi pengguna kamera SLR merasa kerepotan untuk memindahkan gampar ke perangkat lain.Dengan permasalahan ini, membuat perusahaan raksasa seperti Nikon dan Samsung tergerak untuk memenuhi kepuasan pelanggan. Prodak kamera pertama adalah Nikon  Colpix S800c ditahun 2011, namun perangkat ini hanya sebatas kamera digital saja. Prodak ni mengusung sistem android OS v2.3, kamera ini memiliki resolusi 16 Megapixel serta 10 optical zoom. tak lama setelah itu baru samsung mengeluarkan smart kamera dslr galaxy camera NX.


setelah kemunculan 2 smart kamera ini mulai bermunculan smartcamera - smartcamera lainnya.

2. TV box
TV box merupakan pengembangan dari receiver gelombang televisi, receiver TV yang dulunya hanya digunakan untuk menangkap sinyal mulai berkembang dengan menyematkan port USB dan setelah itu menyematkan sistem android didalamnya. Perangkat ini malah tampak seperti mini CPU, magaimana tidak? Dengan alat ini kita dapat mengakses chrome dan dapat berselancar di dunia maya. selain itu tv box juga dapat dikoneksikan dengan mouse dan keyboard melalui wifi atau bluetooth. Dibandingkan dengan CPU, kelebihan dari receiver tv box ini juga jauh lebih hemat listrik.

3. Smart Byclce
Ada-ada saja yang dilakukan perusahaan LEeCo, salah satu perusahaan Cina ini telah mmproduksi smart bycycle dengan processor Quadcore dengan ram 4 gb, dimana terdapat banyak fitur layaknya smartphone android. Sepeda ini juga dilengkapi sensor detak jantung dari penggunanya daan sensor terhadap jarak benda yang ada didepannya saat digunakan untuk bersepeda. Uniknya lagi perangkat ini dilengkapi lampu reting layaknya motor. Selain LeEco Xiaomi juga memproduksi smart bycycle, namun harga yang ditawarkan jauh lebih mahal yaitu sekitar Rp. 18jt.

Komentar

Postingan populer dari blog ini

Alasan kenapa semua bilangan yang dibagi 0 hasilnya 1

Arti Aksara Jawa (Ha Na Ca Ra Ka)

5 Akun Instagram Traveller Dunia yang Patut Anda Ikuti